[Tempo.co] 5 Jalan Keluar Menghindari Sedih Paska Putus Cinta

Artikel ini aslinya dipublikasikan di situs Tempo.co.


TEMPO.COJakarta – Efek rasa sedih karena putus cinta sangat tergantung individu. Menurut Steven Cokro, pembicara dalam acara Lingkar Studi Suicidologi, tentang Putus Cinta & Bunuh Diri, yang digelar Sabtu 28 Juli 2018 di Jakarta, dasarnya sendiri adalah karena fakta bahwa setiap orang itu berbeda satu dengan yang lain dan setiap orang memiliki daya lenting yang berbeda.

Steven sendiri menyebutkan 5 trik jalan keluar agar rasa sedih tidak menjajah perasaan Anda saat putus cinta melanda kita.


Baca artikel selengkapnya di sini.

Baca juga:Pria Lebih Rentan Bunuh Diri Paska Putus Cinta? Cek Sebabnya

Into The Light Indonesia
Into The Light Indonesia
Dibentuk pada Mei 2013, Into The Light Indonesia Suicide Prevention Center for Advocacy, Research, and Education (SP-CARE) adalah sebuah komunitas orang muda yang berfokus sebagai pusat advokasi, kajian, dan edukasi pencegahan bunuh diri dan kesehatan jiwa di Indonesia. Into The Light Indonesia adalah komunitas inklusif yang digerakkan oleh orang muda lintas identitas, yang menjunjung tinggi pendekatan program berbasis bukti dan hak asasi manusia.